LINK NEWS KALTIM

                                                                     
Kaltim Targetkan 150 dari 518 DesaTertinggal Menjadi Berkembang pada 2023

Kegiatan Pra Musrenbang Pemprov Kaltim, di Bappeda Kaltim. (Antaranews Kaltim/Arif Maulana)   SAMARINDA, www.suarakaltim.com – Pemprov Kalimantan Timur menetapkan target melalui Rancangan Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kaltim 2018-2023 menjadikan 150 desa dari 518 yang masih berstatus tertinggal dan sangat tertinggal di wilayah Kaltim menjadi desa berkembang hingga pada tahun  2023. “Prioritas pembangunan Kaltim bidang

BI Kaltim : Pecahan Rp 100 Ribu Paling Banyak Dipalsukan

SAMARINDA, www.suarakaltim.com  – Kantor Perwakilan Bank Indonesia Kalimantan Timur mencatat sepanjang tahun 2018 terdapat 1.108 lembar uang palsu yang beredar. Terbanyak uang palsu pecahan Rp 100 ribu yang ditemukan yaitu 436 lembar. “Pecahan uang Rp 100 ribu paling banyak dipalsukan. Kemudian, uang Rp 50 ribu yang palsu sebanyak 208 lembar dan uang Rp 20 ribu sebanyak

Karena Pembebasan Lahan Belum Selesai, Kementerian PUPR Hanya Beri Rp 1,5 Milyar Buat Normalisasi SKM

SAMARINDA, www.suarakaltim.com – Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) melalui Direktorat Jenderal Sumber Daya Air – Balai Wilayah Sungai (BWS) Kalimantan III mengalokasikan anggaran Rp 1,5 miliar untuk normalisasi Sungai Karang Mumus (SKM) pada tahun 2019. Anggaran itu dianggap sangat kecil dan tak bisa mengurangi masalah banjir. BACA PULA  Wah, Karena Lokasi Berubah Proyek Tol Balikpapan-PPU Anggaran

Wah, Karena Lokasi Berubah Proyek Tol Balikpapan-PPU Anggaran Naik Jadi Rp 16 Triliun

FOTO.Maket jembatan tol PPU-Balikpapan melewati Teluk Balikpapan/ist      TRIBUNKALTIM.CO, BALIKPAPAN – Proyek Jembatan Tol Balikpapan-Penajam Paser Utara masih terus berjalan. Koordinasi antar pejabat Pemkab PPU dan Pemkot Balikpapan pun intens terus dilakukan. Kabag Pembangunan Pemkot Balikpapan Freddy Nelwan seperti dilansir dari tribunnews kaltim mengatakan terkait perkembangan progres pembangunan jembatan tol Balikpapan-PPU, Pemkot Balikpapan masih menunggu

Caleg Dapil Balikpapan Dipolisikan, Terancam Batal Jadi Caleg dan Penjara Dua Tahun

  BALIKPAPAN,  www.suarakaltim.com – Tim Sentra Penegak Hukum Terpadu (Gakumdu) Bawaslu Balikpapan, bersama Kejaksaan Negeri Balikpapan mendatangi Mapolres Balikpapan, Senin (21/1), sekira Pukul 10.40 wita.  Mereka melaporkan pelanggaran tindak pidana pemilu yang diduga dilakukan salah satu calon anggota legislatif (caleg) DPRD Balikpapan. Laporan itupun langsung diterima oleh Kepala Sentra Pelayanan Kepolisian Terpadu (SPKT) Polres Balikpapan, Ipda

Disdikpora Penajam Tanggung Seragam Sekolah 6000 Siswa SD-SMP, Tiap Siswa Dapat 3 Pasang Seragam

FOTO. Kepala Disdikpora PPU, Marjani. Tribunkaltim.co/ Samir Paturusi   PENAJAM, www.suarakaltim.com – Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga (Disdikpora) Penajam Paser Utara (PPU) akan menanggung seragam sekolah sekitar 6.000 siswa baru tahun 2019 ini. Seragam sekolah tersebut ditujukan untuk tingkat TK sampai SMP. Untuk anggaran telah disiapkan Rp 2,9 Miliar dan akan segera diajukan untuk tahap lelang. BACA JUGA Pemprov Kaltim Siapkan Rp

Pemprov Kaltim Siapkan Rp 100 Milyar Untuk Kelanjutan Proyek Jembatan Penajam-Balikpapan

Pemprov Kaltim Siapkan Rp100 Miliar Untuk Jembatan  Minggu, 20 Januari 2019 21:41 WIB Gubernur Kalimantan Timur, Isran Noor (Dok Antaranews Kaltim)   SAMARINDA, www.suarakaltim.com–  Ini kabar gembira bagi masyarakat Kaltim, yang menunggu-nunggu kelanjutan pembangunan jembatan yang menghubungkan antara kabupaten Penajam Paser Utara (PPU) dan kota Balikpapan.   Gubernur Kaltim Isran Noor  mengatakan bahwa Pemprov tetap pada komitmennya

Tingkatkan Pelayanan RSUD Penajam Tambah Dua Spesialis Baru 

  Salah satu ruangan RSUD Ratu Aji Putri Botung Kabupaten Penajam Paser Utara (Dok.antaranews Kaltim/Bagus Purwa)   “Kami akan menambah dua layanan spesialis baru pada 2019,” kata Direktur RSUD Ratu Aji Putri Botung, Jense Grace Makisurat    PENAJAM,  www.suarakaltim.com – Rumah Sakit Umum Daerah(RSUD) Ratu Aji Putri Botung, Kabupaten Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur akan membuka

Dari Muscab Serikat Perusahaan Pers (SPS) Kaltim 2019 : Koran Adalah Alat Perjuangan, Bertahan dengan Kualitas Sajian

Diterbitkan Prokal. co Jumat, 18 Januari 2019 07:57           TOKOH PERS: Dahlan Iskan (berdiri) berbicara pada Muscab SPS Kaltim di Samarinda, kemarin. (foto RORO/KP)   PROKAL.CO, Media daring menjamur. Tapi tak akan membunuh koran. Tak membuatnya mati. Amerika Serikat membuktikannya. Juga Hong Kong dan Inggris. Dengan sajian yang kualitasnya bikin kangen,

Tak Ada Wawali, Wali Kota Samarinda Ngakunya Begini…

Diterbitkan Prokal. co Kamis, 17 Januari 2019 12:21   PROKAL.CO, SAMARINDA – Walikota Samarinda Syaharie Jaang semenjak ditinggal almarhum Wakil Walikota Nusyirwan Ismail, mengaku kerepotan menjalankan tugas seorang kepala daerah. Ia harus bekerja penuh waktu dari pagi hingga malam hari memenuhi agenda sejumlah pertemuan pemerintahan dan terjun ke masyarakat. Jaang berandai bila ada Wakil Walikota,