zikir

                                                                     
Ingin Khusnul Khotimah, Ikatlah Diri Dengan Zikir Pagi, dan Sore hari

Oleh : DR. Muhammad Widus Sempo, MA   Suara Kaltim – Ingin husnul khatimah? Hidupkan setiap hari zikir pagi dan sore hari. Yang demikian itu bertujuan membentengi diri dari hal-hal yang tidak diinginkan. Di samping itu, yang bezikir pagi dan sore hari, jiwanya senantiasa dalam lingkaran berkah ruh zikir tersebut. Dengan berkahnya, Allah akan memudahkan

Viral! Sambil Mengendarai Motor Wanita Cantik Ini Berzikir, Ada Tasbih Digital di Jarinya, Keren

BERZIKIR merupakan amalan yang sangat dianjurkan bagi umat Islam. Sebab dengan mengamalkannya, hati akan tenang serta diri semakin dekat kepada Allah SWT. Selain itu, Allah akan melimpahkan rahmat dan rezeki bagi orang-orang-orang yang berzikir. Maka tidak heran banyak umat Islam mengamalkannya, mereka berzikir di setiap ada kesempatan. Salah contohnya adalah seorang wanita pengendara motor yang

Amalan yang Bernilai Istimewa di Pagi Hari

BACAAN LAINNYA : Ambil HIKMAH :Memaafkan Sebelum Bantah Kesalahan Rahasia Tidur Miring ke Kanan Anjuran Rasulullah Muhammad ﷺ Belajar dari Sejarah : Sahabat Terakhir Rasulullah Muhammad Beginilah Interaksi Rasulullah Bersama Keluarga Menyibak Hikmah Masa Kecil Rasulullah www.suarakaltim.com– Lisan yang selalu basah dengan dzikir tentu akan terhindar dari perkara-perkara yang bisa mendekatkan diri pada perbuatan dosa ataupun

Munajat 212 di Monas, Zikir sampai Senandung Selawat Bersama

FOTO. Umat Islam mengikuti Aksi Reuni 212 di Monas, Jakarta, 2 Desember 2018. Foto ANTARA /Bima Sena   www.suarakaltim.com – Ketua Panita Pelaksana Munajat 212, Habib Idrus Alhabsyi mengatakan, ada beberapa agenda dalam kegiatan doa bersama yang digelar di area Monumen Nasional (Monas) pada Kamis sore, 21 Februari 2019. Rangkaian acara ini antara lain dari

Berzikir Untuk Mengusir Setan dari Hati

  SETAN DALAM DIRIMU SELALU MENGGANGGU.    www.suarakaltim.com– Dalam kitab Aja’ib al-Qalb, Ihya ‘Ulumuddin, Imam Al-Ghazali menjelaskan tentang bisikan-bisikan setan di hati manusia saat terjaga, atau saat berdzkir dan shalat. Menurutnya, terdapat lima pendapat tentang hal tersebut. Apakah dzkir bisa mengusir setan di hati? Sampai kapan setan tetap berbisik dalam hati? Bagaimana bisikan-bisikan setan itu

Zikir Asmaul Husna, Menyayangi Diri, Pemimpin Bertanggung jawab

  ZIKIR ASMAUL HUSNA   www.suarakaltim.com 1.Perintah berdzikir dan bertasbih. ﻳَﺎ ﺃَﻳُّﻬَﺎ ﺍﻟَّﺬِﻳﻦَ ﺁﻣَﻨُﻮﺍ ﺍﺫْﻛُﺮُﻭﺍ ﺍﻟﻠَّﻪَ ﺫِﻛْﺮًﺍ ﻛَﺜِﻴﺮًﺍ ﴿٤١﴾ ﻭَﺳَﺒِّﺤُﻮﻩُ ﺑُﻜْﺮَﺓً ﻭَﺃَﺻِﻴﻠًﺎ Wahai orang-orang yang beriman! Ingatlah kepada Allâh, dengan mengingat (nama-Nya) sebanyak-banyaknya, dan bertasbihlah kepada-Nya pada waktu pagi dan petang.” [al-Ahzâb/33:41-42] 2.Keutamaan dzikir asmaul husna. ﺇِﻥَّ ﻟِﻠَّﻪِ ﺗِﺴْﻌَﺔً ﻭَﺗِﺴْﻌِﻴﻦَ ﺍﺳْﻤًﺎ ﻣِﺎﺋَﺔً ﺇِﻟَّﺎ ﻭَﺍﺣِﺪًﺍ ﻣَﻦْ

Begini Wirid dan Zikir Amalan Harian, Insya Allah Semua Urusan Dimudahkan

  SUARAKALTIM.com – Menurut Ustadz Khairudin, dikutip dari Serambi Ummah edisi Jumat (27/10/2017) jika mengamalkan itu, Allah akan mencukupkan/memudahkan segala urusan. Ustadz juga selalu membaca Basmalah ketika hendak memulai pekerjaan. Baik amalan/pekerjaan yang mubah, terlebih lagi amalan sunnah. ilustrasi (net)   Membaca Tasbih 33 kali, Tahmid 33 kali, Takbir 34 kali sebelum tidur Allah akan

Dengan Dzikir Ini Akan Dijauhkan dari Neraka dan Dibebaskan Masuk ke Surga Melalui Delapan Pintu

SUARAKALTIM.com  – Amalan dzikir merupakan amalan yang paling mudah dilakukan. Bisa dilakukan sembari melakukan berbagai aktivitas. Mengutip Rumaysho.Com, ibadah yang paling mudah dilakukan ini juga ternyata memiliki banyak pahala. Satu di antaranya jaminan memasuki surga.   Bukan hanya satu, tetapi delapan pintu surga akan dibukakan bagi yang membaca dzikir ini. Laa ilaha illallah, tiada tuhan