www.suarakaltim.com – Pernyataan calon presiden petahana, Joko Widodo (Jokowi) dalam debat kedua Pilpres 2019 resmi dilaporkan ke Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu). Koordinator Tim Advokasi Indonesia Bergerak, Djamaluddin Koedoeboen yang melayangkan laporan tersebut menilai Jokowi telah menyerang pribadi Prabowo. Serangan itu berkaitan dengan pernyataan Jokowi yang menyebut capres 02 ratusan ribu hektare lahan di Kalimantan