16 besar piala dunia 2018

                                                                     
VIDEO: Saat Rusia Secara Dramatis Singkirkan Spanyol

  Moscow, www.SUARAKALTIM.com – Rusia menyingkirkan Spanyol pada babak 16 besar Piala Dunia 2018, Minggu (1/7/2018). Bertanding di Stadion Luzhniki, Beruang Merah menang lewat adu penalti setelah bermain imbang 1-1. Spanyol sesuai prediksi mendominasi atas Rusia. Pasukan Fernando Hierro terus mencoba mencari gol pembuka dengan strategi penguasaan bola. La Furia Roja -julukan Spanyol- mendapat hasil dari usaha keras

Terungkap, Alasan Cristiano Ronaldo Selalu Pamer Paha Kodoknya

  Mantan pelatih di Manchester United membeberkan alasan Cristiano Ronaldo gemar menarik celana tinggi-tinggi sebelum mengambil tendangan bebas. www.SUARAKALTIM.com-Cristiano Ronaldo menarik celananya tinggi-tinggi, memamerkan paha kodoknya yang berotot sebelum mengambil freekick pada laga 16 besar Piala Dunia 2018 lawan Uruguay, tadi malam. Begini alasannya;  Foto Ronaldo memamerkan paha kodoknya ini viral di media sosial tadi

16 Besar Piala Dunia 2018: Neraka di Bagan Atas

MOSKOW,  www.SUARAKALTIM.com-Sebanyak 16 negara telah memastikan tiket ke babak 16 besar Piala Dunia 2018. Negara-negara tersebut juga mengetahui lawan masing-masing. Menariknya, bagan atas dihuni banyak negara besar. Terdapat empat negara yang pernah meraih juara dunia berada dalam satu bagan yang sama. Bahkan, Prancis akan langsung berhadapan dengan Argentina pada babak 16 besar. Prancis merupakan juara dunia

Senegal tersingkir dari Piala Dunia karena fair play, Inggris akan menghadapi Kolombia di 16 besar

www.SUARAKALTIM.com– Untuk pertama kalinya sejak 1982, Afrika tidak memiliki wakil di babak 16 besar Piala Dunia 2018 setelah Senegal terdepak karena penilaian ‘fair play’. Pada dua pertandingan pamungkas di Grup H, baik Jepang maupun Senegal kalah. Berlaga melawan Polandia di Volgograd Arena, Kamis (28/06) malam Waktu Indonesia Barat, Jepang kalah 0-1. Di pertandingan yang berjalan di