POLITIK

                                                                     
PBNU Kecewa, Kadernya Tak Masuk Kabinet : Jokowi Bisa Kualat

JAKARTA, SUARAKALTIM.COM-Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) kecewa setelah mengetahui tidak ada kadernya yang jadi menteri di Kabinet Jokowi 2019-2024. Padahal, banyak kader NU yang dirasa layak dan memiliki kemampuan sebagai pembantu  presiden.   Kekecewaan itu diungkapkan Pengurus Rabithah Ma”ahid Islamiyah (RMI) PBNU, Ridwan Darmawan. Dia mengaku heran tak satu pun kader NU yang dilirik  Presiden

Tidak Dipakai Jokowi Lagi?, Wiranto: Gak Masalah, Saya Sudah 4 Kali Jabat Menteri

  Wiranto tiba di Kantor Kemenko Polhukam jelang sertijab ke Mahfud MD, Rabu (23/10/2019). (Suara.com/M Yasir) “…Jadi saya kira sudah saatnya untuk tidak jadi menteri lagi, mosok lima kali. Terlalu banyak ya.”   JAKARTA, SUARAKALTIM.COM-Eks Menteri Koordinator Bidang Politik Hukum dan Keamanan (Menkopolhukam) Wiranto mengaku tak keberatan bila tidak lagi dipilih menjadi menteri di Kabinet

Daftar Lengkap Menteri Kabinet Indonesia Maju Jokowi II

Dengan suasana santai sambil duduk di pelataran Istana Kepresidenan, Jokowi memperkenalkan satu persatu Menteri yang akan menjadi pembantunya selama lima tahun ke depan. (Suara.com/Achmad Fauzi)   JAKARTA, SUARAKALTIM.COM Presiden Joko Widodo (Jokowi) dan Wakil Presiden Ma’ruf Amin telah mengumumkan susunan menteri dalam kabinet yang akan membantunya menjalani roda pemerintahan periode 2019-2024. Mereka mengumumkan di Istana Negara, Rabu pagi

Diumumkan Rabu Pagi, Ini Prediksi Daftar Nama yang Masuk Kabinet Jilid II

JAKARTA, SUARAKALTIM.COM – Besok atau Rabu 23 Oktober, Presiden Joko Widodo dikabarkan akan mengumumkan nama-nama menteri Kabinet Kerja Jilid II. Diisukan nama-nama seperti Nadiem Makarim hingga Erick Thohir akan mengisi salah satu jabatan di Kabinet Kerja. Hingga kini banyak beredar susunan menteri Kabinet Kerja Jilid II Presiden Jokowi. Selain itu, ada juga perubahan nomenklatur kementerian.

Semua Urusan Diambil Luhut…

Luhut B. Panjaitan dan Joko Widodo/Net JAKARTA, SUARAKALTIM.COM-Luhut Binsar Panjaitan dipandang sebagai salah satu obstacle atau faktor yang mengganggu kinerja pemerintahan Jokowi periode yang lalu.   Bersama Rini Soemarno, Enggartiasto Lukita dan Amran Sulaiman, seharusnya LBP tidak dipakai lagi pada pemerintahan periode berikutnya. Begitu pandangan ekonom senior Universitas Indonesia (UI) Faisal Basri dalam dialog di

Gerindra Dapat Jatah Dua Menteri, Prabowo Kemungkinan Jadi Menhan

Presiden Joko Widodo melakukan pertemuan dengan Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto di Istana Merdeka, Jakarta, Jumat (11/10). [ANTARA FOTO/Akbar Nugroho Gumay]     JAKARTA, SUARAKALTIM.COM-Ketua Umum Prabowo Subianto telah menerima tawaran Presiden Joko Widodo untuk menjadi menjadi menteri di kabinet periode kedua kepemimpinannya. Hal itu disampaikan Prabowo sesuai melakukan pertemuan tertutup dengan Jokowi di

Jadi Pembantu Jokowi dalam Kabinet, Prabowo: Siap Bekerja Keras

  Presiden Joko Widodo melakukan pertemuan dengan Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto usai di Istana Merdeka, Jakarta, Jumat (11/10). [ANTARA FOTO/Akbar Nugroho Gumay] “Saya beliau izinkan untuk menyampaikan, bahwa saya diminta beliau di bidang pertahanan,” kata Prabowo   Jakarta, SUARAKALTIM.COM-Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto mengaku siap membantu Presiden Jokowi dalam kabinet dengan fokus

Kekayaan Wishnutama, Bakal Menteri Jokowi Mencapai Rp 1,45 triliun

Wishnutama seusai menghadap Presiden Jokowi di Istana Kepresidenan. (Suara.com/Ummi HS). “Saya kebetulan tadi bapak menyampaikan saya diminta membantu beliau begitu,” ujar Wishnutama   Jakarta, SUARAKALTIM.COM-Wishnutama Kusubandio dipanggil menghadap Presiden Jokowi di Istana Negara, Senin (21/10/2019). Kedatangannya ini digadang-gadang untuk mengisi kabinet pemerintahan Jokowi – Maruf amin. Diketahui, santer kabar nama Wishnutama akan diangkat menjadi Kepala

Relawan: Jokowi Tegaskan Gerindra Masuk Koalisi

  JAKARTA, SUARAKALTIM.COM-Ketua Umum Kelompok Relawanc, Imannuel Ebenezer, mengatakan Presiden Joko Widodo (Jokowi) memastikan bahwa Partai Gerindra masuk dalam koalisi pendukung pemerintah untuk lima tahun ke depan.   Hal itu disampaikan Imannuel usai bersama ratusan relawan pendukung bertemu Jokowi, di Istana Negara, Jakarta, Minggu (20/10).   Baca Juga : Prabowo Disebut-Sebut Jadi Menhan, Begini Kata

Prabowo Disebut-Sebut Jadi Menhan, Begini Kata Sandiaga Uno

  Prabowo Subianto dan Sandiaga Uno saat menghadiri pelantikan Joko Widodo dan Maruf Amin/Net JAKARTA, SUARAKALTIM.COM-Nama Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto disebut-sebut akan menjadi Menteri Pertahanan (Menhan) di Kabinet Kerja jilid II Presiden Joko Widodo.   Wakil Ketua Dewan Pembina Gerindra Sandiaga Uno buka suara terkait hal itu. Menurutnya, Prabowo merupakan sosok yang tepat