LINK NEWS KALTIM

                                                                     
Kecamatan Lain Bisa Tiru Loa Janan Ilir untuk Ketahanan Pangan

  Samarinda, Suara Kaltim Online – Dalam pencegahan inflasi akibat Corona Virus Disease 2019 (Covid-19), warga Kelurahan Tani Aman dan kelurahan Harapan Baru Kecamatan Loa Janan Ilir gelar swasembada pangan. Ini melatarbelakangi munculnya julukan Kampung Tangguh Ketahanan Pangan. Dikarenakan kerjasama antar warga, RT dan kelurahan terjalin dengan baik ini memicu Walikota Samarinda, Syaharie Jaang didampingi

Mulai Hari Ini, Samarinda Masa Relaksasi Tahap Kedua

  Samarinda, Suara Kaltim Online – Setelah melakukan masa relaksasi tahap pertama, tim Gugus Tugas Percepatan Penanganan (GTPP) Covid-19 melakukan evaluasi, selanjutnya melakukan masa relaksasi tahap kedua yang akan dimulai hari ini  (15/6/2020). Rapat evaluasi masa relaksasi tahap pertama sendiri dilakukan melalui video conference di kediaman masing-masing dipimpin Walikota Samarinda, Syaharie Jaang selaku Ketua GTPP

Sosialisasi Saber Pungli di Disdukcapil Kutim, Wakapolres Kutim : Jika Menerima Imbalan Itu Pungli

  Sangatta, Suara Kaltim Online–Tim Sapu Bersih Pungutan Liar atau Saber Pungli melakukan sosialisasidi kantor Dinas kependudukan dan Catatan Sipil (Disdukcapil) Kutai Timur, Senin (8/6/2020). Wakapolres Kutai Timur Kompol Mawan Riswandi S,E M.M mengingatkan pegawai harus melaksanakan tugas dengan tulus ikhlas, tidak meminta imbalan dari masyarakat. “Karena itu sudah merupakan tugas kita sebagai pelayan dan

10 PNS dan PTTB Diperbantukan Perkuat Administrasi Keuangan Gugus Tugas Covid-19

  Samarinda, Suara Kaltim Online – Memperkuat administrasi keuangan Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Samarinda di BPBD sebanyak 10 tenaga PTTB dan ASN diperbantukan selama 3 bulan. Hal ini terungkap dalam Penyerahan Nota Dinas dan Pengarahan Kepada Tim Administrasi Keuangan Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 di Ruang Rapat Wakil Walikota Lantai II Balaikota Samarinda dihadiri

Polres PPU Terapkan Protokol Kesehatan di Pelayanan SIM, Sehari Batasi Hanya 30 Pemohon

Penajam, Suara Kaltim Online – Sejak hari pertama buka pelayanan pengurusan Surat Izin Mengemudi (SIM) di Mapolres Penajam Paser Utara (PPU), Kalimantan Timur, tingkat pemohon SIM masih terbilang tinggi. Berdasarkan pantauan mulai dari tempat pembuatan surat keterangan kesehatan, tempat tes psikologi, hingga di ruangan SIM sendiri terlihat ramai para pemohon yang ingin mengurus, baik melakukan perpanjangan maupun

Polres Bontang Berhasil Amankan Dua Pelaku Penyalahgunaan Narkoba

  Bontang, Suara Kaltim Online –Apresiasi atas kinerja Polres Bontang. Berdasarkan laporan masyarakat, Satuan Reserse Narkoba Polres Bontang berhasil mengamankan dua tersangka pelaku penyalahgunaan narkoba jenis sabu, Jumat (5/6/2020) Dua tersangka diamankan dari rumah masing-masing dengan alamat berbeda namun di Kota Bontang rumahnya. Awalnya Polisi mendapat informasi dari masyarakat adanya aktivitas peredaran narkoba di salah

Sat Resnarkoba Polres Paser Berhasil Tangkap Dua Pelaku Narkoba di Paser Belengkong

    Pasir Belengkong, Suara Kaltim Online– Berkat laporan masyarakat,  pelaku penyalahgunaan narkoba jenis sabu, JL  (23 tahun) dan BV (17 Tahun)  di Kecamatan Pasir Belengkong berhasil ditangkap dengan cepat oleh satuan Narkoba Polres Paser yang dipimpin Kasat Narkoba Polres Paser AKP Tasimun S.H.,M.H,  Selasa (2/6). Penangkapan tersebut berawal  dari informasi masyarakat bahwa di Jalan

Walikota Samarinda Silaturahmi Dengan Danrem 091/ASN yang Baru

  Samarinda, Suara Kaltim Online – Walikota Samarinda, Syaharie Jaang menerima kunjungan silaturahmi Danrem 091/Aji Surya Natakesuma, Kolonel inf Cahyo Suryo Putro yang baru menggantikan posisi Brigjen TNI Widi Prasetijono yang promosi sebagai Kasdam VI/Diponegoro. Dalam silaturahmi yang berlangsung di rumah jabatan Walikota Samarinda tampak mendampingi Danrem anyar Dandim 0901/Samarinda Kolonel Kav Tomi Kaloko Utomo,

Didampingi Walikota Samarinda, Puji Setyowati Serahkan Bantuan Di Griya Mukti, Ini Foto-fotonya

Samarinda, Suara Kaltim Online – Tidak hanya mengunjungi Posko Tanggap Darurat Kelurahan Dadimulya, Walikota Samarinda Syaharie Jaang juga kembali meninjau Perumahan Griya Mukti. Disini ia mendampingi isteri selaku anggota Komisi IV DPRD Kaltim, sekaligus Ketua TP PKK Samarinda guna menyalurkan paket sembako dan menerima secara simbolis bantuan tandon kapasitas 2.000 liter dari Balai Prasarana Pemukiman

Istri Wawali Muhammad Barkati Tinjau Banjir di Jalan Gelatik dan Serahkan Bantuan, Ini Foto-fotonya

  Samarinda, Suara Kaltim Online –  Wakil Ketua Tim Penggerak PKK Kota Samarinda, Siti Saniah Barkati kembali meninjau banjir dan menyerahkan bantuan di Jl Gelatik, Kelurahan Temindung Permai, Kecamatan Sungai Pinang, Rabu (27/5) siang. Setelah meninjau posko yang berdiri di dekat jembatan Gelatik, Saniah  yang juga istri Wakil Walikota Samarinda Muhammad Barkati menghampiri warga yang